Skip to content
Home » Artikel » Kawan Mart: Digitalisasi Toko Kelontong PT SISESA Mart Indonesia

Kawan Mart: Digitalisasi Toko Kelontong PT SISESA Mart Indonesia

ServicesYearClientDuration

Dalam upaya mendukung digitalisasi toko kelontong dan memberdayakan pelaku UMKM di Indonesia, PT. SISESA Mart Indonesia menggandeng Biantara untuk membangun solusi POS (Point of Sales) yang mudah digunakan oleh siapa saja.

Aplikasi ini dikembangkan untuk lintas platform (web & mobile), sehingga memudahkan pengelolaan toko dari berbagai perangkat. Desain dibuat ramah pengguna agar siapa pun dapat langsung mengoperasikannya.

Kawan Mart adalah aplikasi digital untuk toko kelontong yang memungkinkan pemilik toko mengelola transaksi, katalog produk, hingga laporan penjualan hanya melalui ponsel. Dirancang untuk UMKM, aplikasi ini hadir sebagai solusi modern yang sederhana namun fungsional.

Tampilan antarmuka kasir digital (POS) yang memudahkan pencatatan penjualan secara real-time.

Preview Result

Tampilan visual mendukung pengalaman belanja yang cepat dan familiar.

Fokus utama desain UI Teman Mart adalah kesederhanaan. Mulai dari halaman login, pencarian produk, hingga navigasi kategori semua elemen UI Kawan Mart disusun untuk menghadirkan pengalaman belanja yang praktis, cepat, dan familiar bagi pengguna.

Biantara percaya bahwa transformasi digital untuk UMKM tidak harus rumit. Melalui Kawan Mart, kami mendukung kemajuan bisnis lokal dengan solusi teknologi yang ringan, terjangkau, dan berdampak nyata.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *